4 Tips Jitu Mengatasi Dehidrasi di Bulan Puasa

Kekurangan cairan tidak hanya menyebabkan tubuh mengalami dehidrasi tetapi juga dapat menyebabkan kulit tampak kering dan kusam. Bagaimana mengatasinya dibulan puasa ini?

  1. Minumlah banyak air putih saat sahur dan berbuka puasa.
  2. Tambahkan konsumsi sayur-sayuran dan buah-buahan.
  3. Konsumsi vitamin yang mengandung antioksidan untuk melindungi dari radikal bebas dan menjaga kesehatan kulit anda.
  4. Gunakan serangkaian produk perawatan kulit dari Klinik Gracia yang mengandung pelembab dan konsentrat untuk memberi hidrasi dan memperbaiki kelembaban kulit.

-els-

Leave A Comment

WhatsApp Kami